Pages

 

Rabu, 30 Mei 2018

FINITE STATE MACHINE (FSM) PADA GAME

0 komentar
FSM (Finite State Machine) Contoh game : Rabbit Jump with Asmaul Husna Merupakan contoh game dimana player harus meloncat meraih koin dan menghindari musuh untuk menambah dan mengumpulkan score yang dapat memunculkan sebuah gift jika diraih akan mengeluarkan gambar asmaul husna untuk menuju ke level selanjutnya. PSEUDOCODE Play Case 0:  Level1(); If( MulaiPetualangan() ) { *state = 1; } Break; Case 1:  Loncat(); If(...
Read more...

Rabu, 14 Maret 2018

GAME-BASED LEARNING (PEMBELAJARAN BERBASIS GAME)

0 komentar
"GAME BASED LEARNING" Apa yang dimaksud dengan Game Based Learning? PENGERTIAN GAME-BASED LEARNING Game-Based Learning adalah metode pembelajaran yang menggunakan aplikasi permainan/game yang telah dirancang khusus untuk membantu dalam proses pembelajaran. Game-based learning (game learning atau educational game) merupakan jenis serious game yang didesain untuk tujuan tertentu. Dengan menggunakan Game-Based Learning kita dapat memberikan stimulus pada tiga bagian penting dalam pembelajaran yaitu Emotional, Intellectual, Psycomotoric. Game-Based Learning adalah salah satu metode pembelajaran...
Read more...

GAMIFICATION (GAMIFIKASI)

0 komentar
"GAMIFICATION / GAMIFIKASI" Pengertian Gamification Gamification adalah sebuah proses yang bertujuan mengubah non-game context (contoh: belajar, mengajar, pemasaran, dan lain sebagainya) menjadi jauh lebih menarik dengan mengintegrasikan game thinking, game design, dan game mechanics.  Penggunaan gamification sangat efektif untuk membuat pekerjaan yang biasanya membosankan, kurang menyenangkan, atau kurang menantang, menjadi jauh lebih menyenangkan untuk dilakukan (contoh: mengisi survei, mengisi borang pajak, menulis paper, dan lain sebagainya). Salah satu pendekatan yang dapat dilakukan...
Read more...